Minggu, 31 Januari 2021

Fungsi fungsi dalam sweet home3d

FUNGSI-FUNGSI YANG TERDAPAT DALAM SWEET HOME 3D


 1. Menu File

Yang Berisi

New : Untuk membuat lembar kerja baru

Open : Untuk membuka lembar kerja lama yang sudah dibuat sebelumnya (formatnya sh3d) dan tersimpan di drive pc

Open recent home : Untuk Membuka lembar kerja yang baru saja dibuat dan tersimpan di drive juga, yang fresh. Kalo device ente di deep freeze pastinya ga akan berguna ini

Close : Untuk menutup lembar kerja

Save : Untuk menyimpan lembar kerja (tetap dalam format sh3d)

Save As: Untuk menyimpan ulang dengan nama yang berbeda (tetap dalam format sh3d)

Save and Compress : Untuk Menyimpan serta mengecilkan ukuran saat penyimpanan sehingga menghemat tempat.

Studi kasusnya gini,,misalkan lembar kerja yang ente buat setelah ente simpan seperti biasa menggunakan save atau save as ukurannya adalah 6 kb.

Setelah ente buka lagi, kemudian ente klik save and compress maka file tersebut berukuran lebih kecil yaitu 3 kb. 

Page Setup : Untuk mengatur halaman dan segala sesuatunya


2. Menu Edit

Undo : berfungsi untuk membatalkan aksi yang baru saja dilakukan

Redo : mengulangi aksi yang baru saja dan sudah dilakukan

Cut : Berfungsi untuk menghilangkan sementara atau selamanya objek yang sedang aktif

Copy : Berfungsi untuk menggandakan objek yang sedang aktif 

Paste : Berfungsi untuk menempelkan objek yang sudah di cut atau pun di copy sebelumnya

Delete : Berfungsi untuk menghapus objek yang sedang aktif secara permanen

Select all : Berfungsi untuk menyeleksi semua objek yang terdapat dalam lembar kerja


 3. Menu Furniture

Add to home : Berfungsi untuk memasukkan perkakas kedalam rumah yang sebelumnya sudah di klik pada furniture box

Modify : Berfungsi untuk memodifikasi furniture yang sedang aktif

Import Furniture: Berfungsi untuk memasukkan furniture secara manual dan satu persatu, file yang didukung adalah berupa OBJ, DAE, 3DS, LWS atau Zip, furniture tsb bisa diunduh dari laman resmi sh3d

Sort By : Berfungsi untuk mengurutkan furniture berdasarkan jenis tertentu misalkan nama, ukuran dll

Display Column : Berfungsi untuk mengatur apa saja yang ingin anda tampilkan pada kotak data list furniture (kiri bawah)


4. Menu Plan

Select Tool (berupa ikon panah) : Berfungsi untuk menetralkan aktifitas serta berfungsi untuk menyeleksi objek yang akan dikelola

Pan Tool (Berupa Ikon Tangan) : Berfungsi untuk menggeser lembar kerja secara bebas (drag & geser)

Create wall : Untuk membuat dinding

Modify Compass : Untuk Memodifikasi Kompas

Modify text style : Untuk memodifikasi style daripada teks yang sudah dimasukkan sebelumnya

Import Background Image : Untuk Memasukkan gambar sebagai background daripada Kotak Plan area (kanan Atas)

Add Level : Untuk menambahkan Lantai diatasnya

Modify Level : Untuk memodifikasi Lantai(berupa nama, ketinggian dari atas tanah , hingga tinggi lantai)

Delete level : Untuk menghapus lantai yang sedang aktif

Zoom In : Untuk memperbesar tampilan lembar kerja

Zoom out : Untuk memperkecil tampilan lembar kerja

Create Room : Untuk membuat lantai kamar

Create dimension : Untuk membuat ukuran ruangan (tidak akan terdisplay di kotak 3d view(Kanan Bawah), namun hanya berupa patokan yang terdisplay di kotak Plan (kanan atas)

add text : untuk menambahkan teks


5. Menu 3D View

Aerial View : Berfungsi untuk memandang bangunan dari udara (menurut ane ya gitu deh pokoknya jadi bisa keliatan semua bangunannya)

Virtual Visit : Berfungsi untuk melihat tampilan bangunan dari kamera sesuai dengan aslinya

Create Video : untuk menghasilnya video sesuai 3d view nya ( Sekali lagi mohon maaf, kalo bikin foto aja udah error dan prosesnya lama banget apalagi yang ini #danger)

Export To OBJ Format : Untuk menyimpan dalam bentuk file Obj 


6. Menu Help

Berfungsi sebagai bantuan yang berupa buku panduan




Jumat, 29 Januari 2021

SOAL PAKET

HOTS ( High Order Thinking Skiils ) 


1. Jenis jaringan yang memiliki jangkauan paling sempit adalah : D . LAN 
   Alasan : karrena biasanya di gunakan di area sempit seperti kampus dan sekolah

2.  Crossover kabel memilki fungsi menhubungkan : A. client ke client 
  Alasan : karena kabel ini di gunakan untuk menhubungkan device yang sama 

3. Angka Biner pada IP address terdiri dari : E. 32 bit 
  Alasan : karena angka biner yang terbagi menjadi 4 byte (oktet) terdiri dari 8 bit

4. Sebutkan 3 jenis kabel yang dnkenal secara umum ? 
  - coaxial
  - tuisted pair
  - Fiber optic

5. Apakah fungsi HUB dalam jaringan ? 
  - Dapat menghubungkan perangkat jaringan untuk bertukar Informasi
  - Menambahkan Network Spaling 
  - Memberikan Fleksibilitas untuk mendukung Interface yang berbeda 


UJI KOMPETENSI

1. Teknologi jaringan tanpa kabel di sebut : B. Wireless
  Alasan : Wireless adalah bidang disiplin yang berkaitan dengan komunikasi antar sistenm komputer tanpa menggunakan kabel

2. Jarak Jangkauan maksimal pada jenis jaringan MAN : C. 10 KM
Alasan : hanya mencakup wilayah kecil 

3. Topologi yang setiap workstation dan server di hubungkan sehingga terbentuk suatu pola lingkaran atau cincin adalah : D. BUS 
  Alasan : Topologii Bus semua workstation dan server di hubungkan sehingga terbentuk suatu lingkaran 

4. Macam IP Address yang di gunakan untuk jaringan berukuran sedang dan besar adalah : B. Kelas B 
  Alasan : karena biasanya di gunakan untuk jaringan sedang dan besar

5. .... Adalah sebuah perangkat untuk meneruskan internet ke client yang terhubung dengan server : D. Switch 
 
6. kombinasi perkabelan Straight pada jaringan komputer yang sesuai dengan standart internasional adalah : C. Putih Hijau-Hijau-PutihOrange-Biru-Putih biru-orange-Putih coklat- Coklat = Untuk EIA /TIA 568A
A. Putih Orange-orange-Putih hijau-biru-putih biru-Hijau-Putih coklat-Coklat
  Alasan : karena sudah ada standart Internasional nya

7. Suatu sisitem yang memungkinkan nama suatu host pada jaringan komputer atau Internet di translasikan menjadi IP Address di sebut : D. DNS 
  Alasan : DNS (Domain Name System ) adalah suatu sistem yang memungkinkan untuk melakukan hal tersebut

8. Untuk melihat indikasi pada konfigurasi IP Address yang terpasang pada komputer kita gunakan perintah : A. IP Config
  Alasan : karena untuk mengecek koneksi sudah terhubung atau belum

9. Untuk dapat saling berkomunikasi antar sesama pengguna komputer perlu di bentuk sebuah jaringan komputer .
SEBAB.
tujuan utama pembuatan jaringan komputer adalah untuk transfer iformasi dan saling berbagi pakai sumber daya ( Resource Sharing ) misalnya sharing koneksi internet ,sharing data , dan sharing printer
: A. Pernyataaan benar dan alasan tepat 

10. Pengalamatan IP Address dalam jaringan komputer sangatlah di perlurlukan 
SEBAB.
IP Address di gunakan untuk memberikan beberapa alamat website dunia , sehingga dapat diakses oleh seluruh penduduk dunia yang terkondisi internet 
: A. Pernyataan benar dan alasan tepat

B. jawablah pertanyaan berikut dengan tepat

1. Jelaskan yang di maskud dengan topologi jaringan ? 
Topologi jaringan adalah hala yang menjelaskan hubungan geometris antara unsur unsur dasar penyusun jaringan , yaitu node , link , dan station 
 
2. Uraikan keunggulan jdari jaringan peer to peer?
-biaya lebih murah
-kelangsungan kerja tidak bergantung pada komputer server
- instalasi jarngan mudah

3.Sebutkan dan jelaskan arsitektur hierarki dalam DNS ? 
Domain Name System yang di gunakan unruk perncarian nsma komputer ( name Resolution ) di jaringan yang menggunakan TCP/IP ( transmission Control Protocol/ Internet Protocol ). DNS bisa di gunakan pada aplikasi yang terhubung internet sepeti web browser , dimana DNS membnatu memetakan host name subuah komputer ke IP Address

4. Jekaskan susunan kombinasi pengkabelan jenis crossover pada jaringan komputer?
Ujung A: 
1. putih orange
2. orange
3. putih hijau
4. biru
5. putih biru
6. hijau
7. putih coklat
8. coklat

Ujung B: 
1. putih hijau
2. hijau
3. putih biru
4. orange
5. putih orange
6. biru
7. putih coklat
8. coklat

5. sebutkan pembagian kelas dalam IP Address ? 
-Kelas A 
untuk jaringan WAN , IP Addresnya pada bagian pertama antara 0-127, subnetmask nya 255.0.0.0
-kelas B 
untuk jaringan MAN, IP Address nya 128-191 sebnetmasknya 255.255.0.0
-Kelas C 
untuk jaringan LAN , IP Addressnya antara 192-223 , subnetmasknya 255.255.255.0
-Kelas D
untuk multitascing, IP Addressnya antara 224-247
-Kelas E 
untuk keperluan umum, IP Addressnya 248-255

Jumat, 22 Januari 2021

     TUTORIAL #1


SWEET HOME 3D

Sweet Home 3D adalah sebuah freeware yang dikembangkan SourceForge.net di bawah lisensi GNU General Public Lisense. Aplikasi ini dapat digunakan untuk mendesain rumah, mulai dari tahap pembangunan sampai peletakan perabot rumah tangga. Anda dapat mendesainnya dengan format 2D dan melihat hasilnya dalam bentuk 3D.

 CARA MENDOWNLOAD :

1. Buka web 

2. Cari aplikasi sweet home 3d / klik Link berikut : https://sourceforge.net/projects/sweethome3d/

3. Setelah masuk ke link yang sudah di sediakan Pencet/ tekan gambar hijau yang ada tulisan DOWNLOAD

4. DOWNLOAD  lah file tersebut 

5. setelah itu cari di file yang telah kamu download 

6. lalu klik file tersebut , dan ikuti langkah langkah yang tersedia 

7. Setelah terpasang . aplikasi siap di gunakan 

 

Link youtube : https://www.youtube.com/watch?v=gC4HkWaYc9k&feature=youtu.be

Fungsi fungsi dalam sweet home3d

FUNGSI-FUNGSI YANG TERDAPAT DALAM SWEET HOME 3D  1. Menu File Yang Berisi New : Untuk membuat lembar kerja baru Open : Untuk membuk...