Sabtu, 05 September 2020

Anak menulis dengan berjarak

Viral anak menulis dengan berjarak

  Ia dipanggil oleh sang guru untuk dimintai penjelasan tentang kenapa setiap huruf yang ia tulis berjarak.

Diketahui dari video, anak itu bernama Amran.

Ketika dipanggil, Amran langsung berjalan menuju meja Ibu Guru.

"Amran..., kenapa begini tulisannya nak? Kenapa bisa pisah-pisah sama temannya?" kata sang guru.

Bocah itu pun menjawab dengan polos dan bikin warganet gemas.

"Disuruh sama ibu," jawab Amran.

"Disuruh apa nak?" sahut Ibu Guru.

"Jaga jarak," imbuh siswa SD itu.

Sambil bersabar, Ibu Guru lantas menimpalinya dengan mengatakan bahwa yang disuruh untuk jaga jarak adalah kita (manusia), bukan tulisannya.



Artikel ini telah tayang di tribunlampung.co.id dengan judul Viral Murid SD Nulis dengan Spasi Jauh-jauh, Guru Sampai Terkejut, https://lampung.tribunnews.com/2020/09/05/viral-murid-sd-nulis-dengan-spasi-jauh-jauh-guru-sampai-terkejut?page=2.

Editor: taryono

 




 




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Fungsi fungsi dalam sweet home3d

FUNGSI-FUNGSI YANG TERDAPAT DALAM SWEET HOME 3D  1. Menu File Yang Berisi New : Untuk membuat lembar kerja baru Open : Untuk membuk...